Lapas Kembangkuning Gandeng Pertamina RU IV Beri Pelatihan Ketrampilan pada WBP

    Lapas Kembangkuning Gandeng Pertamina RU IV Beri Pelatihan Ketrampilan pada WBP
    Lapas Kembangkuning dan Pertamina RU IV Cilacap Laksanakan Pelatihan Ketrampilan Bagi Warga Binaan

    CILACAP - Pertamina RU IV Cilacap bersama Lembaga Pemasyaratan (Lapas) Kembangkuning menggelar pelatihan keterampilan bagi Warga Binaan Pemasyarakatan pada, Selasa (10/10/2023) di Lapas Kembangkuning.

    Pelatihan ini merupakan wujud Lapas Kembangkuning dalam melakukan pembinaan bagi Warga Binaan, agar dapat menjalankan perannya di Masyarakat setelah menjalankan masa pidana. 

    “Kesekaian kalinya kami bekerjasama dengan Pertamina RU IV Cilacap, menyelenggarakan berbagai pembinaan baik keahlian atau kerohanian. Tentunya kami berharap hal ini dapat menjadi bekal bagi narapidana setelah menjalankan masa pidana nya nanti, “ Tutur Pamuji, Kepala Pembinaan Narapidana.

    Lebih lanjut, Konsep reintegrasi sosial yang dijalankan dalam
    Proses pembinaan di Lapas Kembangkuning mendorong seluruh jajaran untuk berkomitmen memberikan pelayanan hak warga binaan pemasyarakatan.

    Pemberian keterampilan dan keahlian secara khusus dan intensif diharapkan menjadi bekal bagi mereka saat masa pidananya selesai.

    (Wahyu) 

    jawa tengah cilacap berita jawa tengah terkini lapas kembangkuning kalapas kembangkuning agus wahono agus wahono berita lapas dan rutan terkini dan terbaru hari ini berita di narapidana lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini berita lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini kepala pembinaan napi lapas kembangkuning tutur pamuji tutur pamuji pertanian ru 4 cilacap pertanian cilacap terkini dan terbaru hari ini
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Direktur Bimkemas dan PA Berikan Penguatan...

    Artikel Berikutnya

    Terus Tingkatkan Pengamanan, Lapas Terbuka...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Lapas Cilacap Siap Sukseskan Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Tertib

    Ikuti Kami